S:1) Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini :
– I Membantu orang tua.
– II Sikap kasih dan sayang dengan seluruh anggota keluarga.
– III Tidak membeda-bedakan teman karena berbeda tingkat pendidikan, minat, agama, dan lain sebagainya.
– IV Mengenakan seragam sekolah yang rapi.
Sikap dan perilaku yang sesuai dengan sila kedua Pancasila di tunjukkan oleh nomor….
A:) I dan II
B:) I dan III
C:) II dan III
D:) III dan IV
JAWAB: C
S:2) Bacalah teks berikut!
“Bambang pribadi yang sangat sopan. Setiap kali lewat di depan orang yang lebih tua, ia selalu membungkukkan badan. Tutur katanya menyesuaikan agar saat bicara tidak menyinggung orang lain.”
Ilustrasi tersebut menggambarkan bahwa Bambang telah menerapkan nilai sila kedua Pancasila yaitu…
A:) tenggang rasa
B:) gemar menolong orang lain
C:) tidak membeda-membedakan
D:) berbicara kepada orang lain dengan sopan santun
JAWAB: D
S:3) Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Takwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
(2) Demokratis.
(3) Menjunjung tinggi HAM.
(4) Peka terhadap kondisi sesama.
(5) Bhinneka Tunggal Ika.
Nilai-nilai yang tekandung dalam Pancasila merupakan suatu sistem, khusus pada nilai yang terkandung dalam sila kedua ditunjukkan oleh ….
A:) (1) dan (2)
B:) (2) dan (3)
C:) (1) dan (3)
D:) (3) dan (4)
JAWAB: D
S:4) Berikut yang bukan komitmen para pendiri negara dalam perumusan Pancasila adalah
A:) memiliki semangat persatuan, kesatuan, dan nasionalisme
B:) selalu bersemangat dalam ber- juang
C:) adanya rasa memiliki terhadap bangsa Indonesia
D:) memiliki sikap cinta tanah air yang berlebihan
JAWAB: C
S:5) Ir. Soekamo berpidato dan mengajukan usul tentang konsepsi dasar negara Indonesia yang diberi nama Pancasila dengan urutan pertama….
A:) Internasionalisme atau peri kemanusiaan
B:) kesejahteraan social
C:) nasionalisme atau kebangsaan Indonesia
D:) ketuhanan yang berkebudayaan
JAWAB: C
S:6) Ketika akan mengambil pemungutan suara untuk menentukan bentuk negara, para pendiri negara diliputi suasana berikut, kecuali…..
A:) toleransi
B:) permufakatan
C:) religious
D:) perdebatan
JAWAB: D
S:7) Patriotisme merupakan sikap yang mendukung Pancasila. Ciri sikap patriotisme adalah….
A:) berjiwa pembaharuan dan tak kenal menyerah
B:) bergotong royong
C:) toleransi
D:) bertanggung jawab
JAWAB: A
S:8) Sikap positif yang perlu dikembangkan warga negara sebagai implementasi nilai-nilai Pancasila adalah sebagai berikut, kecuali …..
A:) berpartisipasi dalam rangka pelaksanaan pembangunan nasional
B:) memajukan kesejahteraan umum serta mencerdaskan kehidupan bangsa
C:) mengembangkan prinsip toleransi, bekerjasama dalam setiap peri kehidupan
D:) bersikap terbuka terhadap perubahan yang berdampak pada kemaslahatan bangsa
JAWAB: B
S:9) Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Terwujudnya nilai-nilai agama dan budaya.
(2) Terwujudnya persatuan bagi bangsa Indonesia.
(3) Terwujudnya demokrasi yang menjamin HAM
(4) Terwujudnya pemerintahan yang kuat dan absolute.
Berikut ini yang bukan kondisi yang dapat menumbuhkan sikap terbuka ditunjukkan oleh nomor …..
A:) (1) dan (2)
B:) (2) dan (3)
C:) (1) dan (3)
D:) (3) dan (4)
JAWAB: D
S:10) Para perumus Pancasila dalam ber. musyawarah sangat menghargai per bedaan pendapat. Mereka menjunjung tinggi…..
A:) kerja keras
B:) kesukuan
C:) toleransi
D:) egoism
JAWAB: C
S:11) Pada dasamya, Pancasila mengandung Intisari nilai-nilai yang dianut oleh bangsa Indonesia. Hal ini menunjukkan bahwa Pancasila menjadi suatu bangsa yang mempunyai kedudukan sebagai….
A:) perjanjian luhur
B:) pedoman hidup
C:) pandangan hidup
D:) dasar hokum
JAWAB: C
S:12) Berdasarkan lambang burung garuda, lambang rantai mempunyai makna….
A:) Ketuhanan yang Maha Esa
B:) persatuan Indonesia
C:) kemanusiaan yang adil dan beradab
D:) keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
JAWAB: C
S:13) Sebagai dasar negara yang menganut asas Pancasila digunakan untuk mengatur seluruh tatanan kehidupan…
A:) negara Indonesia
B:) bangsa Indonesia
C:) seluruh Warga Indonesia
D:) berbangsa dan bernegara satu Indonesia
JAWAB: D
S:14) Di bawah ini yang termasuk dari fungsi Pancasila sebagai dasar negara yaitu…
A:) sebagai dasar kegiatan dalam penyelenggaraan negara
B:) sebagai dasar dan sumber hukum nasional
C:) sebagai dasar berdirinya kedaulatan negara
D:) semua benar
JAWAB: D
S:15) Rumusan dari Pancasila sebagai dasar Negara termasuk juga di dalam Pembukaan UUD 1945 alinea ….
A:) keempat
B:) ketiga
C:) kedua
D:) pertama
JAWAB: A
S:16) Perhatikan gambar berikut!
Perilaku tersebut mencerminkan nilai…
A:) keadilan
B:) kerakyatan
C:) ketuhanan
D:) kemanusiaan
JAWAB: D
S:17) Perilaku gotong royong tertuang dalam Pancasila adalah sila…
A:) ketiga
B:) keempat
C:) kesatu
D:) kedua
JAWAB: A
S:18) Berikut yang bukan tujuan gotong royong adalah…
A:) menghemat pengeluaran
B:) mempererat rasa persatuan
C:) membuat suatu pekerjaan menjadi lebih berat
D:) meningkatkan kekompakan warga
JAWAB: C
S:19) Gotong royong harus dilestarikan agar bangsa Indonesia menjadi bangsa yang….
A:) terpecah belah
B:) saling menjatuhkan
C:) sering konflik
D:) menjadi kokoh
JAWAB: D
S:20) Perhatikan pemyataan berikut ini!
(1) Memberikan kepastian hokum bagi warga negara.
(2) Melindungi dan mengayomi hak-hak warga negara.
(3) Melindungi hak-hak golongan tertentu.
(4) Memberikan rasa keadilan bagi warga negara.
(5) Melindungi secara khusus kepada pejabat negara.
(6) Menciptakan ketertiban dan ketenteraman.
Dari pernyataan tersebut yang merupakan arti penting hukum bagi warga negara ditunjukkan oleh nomor ….
A:) (1), (2), (3), dan (4)
B:) (1), (3), (4), dan (5)
C:) (1), (2), (4), dan (6)
D:) (3), (4), (5), dan (6)
JAWAB: C
S:21) Contoh perbuatan siswa yang mencerminkan menjalankan kewajiban terhadap peraturan tertulis di sekolah adalah…
A:) melaksanakan apa saja perintah guru
B:) memakai seragam sekolah dengan atribut lengkap
C:) mengerjakan pekerjaan rumah di sekolah
D:) membaca buku di perpustakaan ketika pelajaran berlangsung
JAWAB: B
S:22) Di bawah ini makna yang terkandung dalam alenia pertama pembukaan UUD 1945, kecuali…
A:) motivasi
B:) dasar perjuangan
C:) pembenaran perjuangan
D:) sistem pemerintahan
JAWAB: B
S:23) Di bawah ini merupakan tujuan Negara Indonesia yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945, kecuali…
A:) melindungi segenap bangsa Indonesia
B:) memajukan kesejahteraan umun
C:) mencerdaskan kehidupan bangsa
D:) menciptakan rakyat yang bersatu, berdaulat, adil, dan Makmur
JAWAB: D
S:24) Terdapat pokok-pokok pikiran dalam pembukaan UUD 1945, yaitu…
A:) persatuan, demokrasi, dan kerakyatan
B:) keadilan sosial dan parlemen
C:) persatuan, keadilan sosial, kedaulatan dan ketuhanan YME
D:) kedaulatan rakyat dan Republik
JAWAB: B
S:25) Dalam melakukan perubahan- perubahan atau amandemen terhadap UUD 1945 terdapat kesepakatan yang mendasar yaitu tidak melakukan perubahan terhadap …..
A:) Pembukaan UUD 1945
B:) Batang Tubuh UUD 1945
C:) Pasal-pasal mengenal Lembaga negara
D:) Aturan-aturan
JAWAB: A
S:26) Perhatikan pemyataan berikut ini :
(1) Memberikan kepastian hukum bagi warga negara
(2) Melindungi dan mengayomi hak hak warga negara
(3) Melindungi hak-hak golongan tertentu
(4) Memberikan rasa keadilan bagi warga negara
(5) Melindungi secara khusus kepada pejabat negara.
(6) Menciptakan ketertiban dan ketenteraman
Dari pernyataan tersebut yang merupakan arti penting hukum bagi warga negara ditunjukkan oleh nomor…
A:) (1), (2), (3), dan (4)
B:) (1), (3), (4), dan (5)
C:) (1), (2), (4), dan (6)
D:) (3), (4), (5), dan (6)
JAWAB: C
S:27) Contoh perbuatan siswa yang mencerminkan menjalankan kewajiban terhadap peraturan tertulis di sekolah adalah….
A:) melaksanakan apa saja perintah guru
B:) memakai seragam sekolah dengan atribut lengkap
C:) mengerjakan pekerjaan rumah di sekolah
D:) membaca buku di perpustakaan ketika pelajaran berlangsung
JAWAB: B
S:28) Di bawah ini makna yang terkandung dalam alwnia pertama pembukaan UUD 1945, kecuali….
A:) Motivasi
B:) dasar perjuangan
C:) pembenaran perjuangan
D:) sistem pemerintahan
JAWAB: B
S:29) Di bawah ini merupakan tauan Negara Indonesia yang tercantum dalam pembukaan UUD 1945, kecuali…
A:) melindungi segenap bangsa Indonesia
B:) memajukan kesejahteraan umun
C:) mencerdaskan kehidupan bangsa
D:) menciptakan rakyat yang Bersatu berdaulat, adil, dan Makmur
JAWAB: D
S:30) Terdapat pokok-pokok pikiran dalam pembukaan UUD 1945, yaitu…..
A:) persatuan, demokrasi, dan kerakyatan
B:) keadilan sosial dan parlemen
C:) persatuan, keadilan sosial. kedaulatan dan ketuhanan YME
D:) kedaulatan rakyat dan Republik
JAWAB: B
S:31) Kewajiban warga negara dalam usaha bela negara diatur dalam UUD 1945 pasal
A:) 27 ayat 1
B:) 27 ayat 3
C:) 23 A
D:) 30 ayat 1
JAWAB: B
S:32) Sikap yang diperlihatkan para tokoh pendiri negara dalam persidangan PPKI adalah sikap…
A:) Egoisme
B:) sikap acuh tidak acuh
C:) sikap patriotisme dan rasa kebangsaan
D:) sikap mementingkan urusan sendiri dan golongan
JAWAB: C
S:33) Bangsa Indonesia merasa dirinya sebagai bagian dari seluruh umat manusia merupakan butir pengamalan pancasila pada….
A:) sila ke-1
B:) sila ke-2
C:) sila ke-3
D:) sila ke-4
JAWAB: B
S:34) Bangsa Indonesia bangga memiliki ideologi Pancasila dengan alasan….
A:) sesuai perkembangan dan pertumbuhan masyarakat
B:) dirumuskan oleh pemimpin bangsa sendiri
C:) dapat mempersatukan bangsa Indonesia
D:) mampu menyelesaikan segala masalah di tanah air
JAWAB: C
S:35) Pancasila sebagai dasar negara Indonesia melewati proses yang , panjang hingga akhirnya sampai pada perumusan final, yaitu pengesahan konstitusional. Pengesahan Pancasila sebagai dasar negara terjadi pada tanggal….
A:) 1 Juni 1945
B:) 22 Juni 1945
C:) 17 Agustus 1945
D:) 18 Agustus 1945
JAWAB: A
S:36) Sikap dan tindakan hukum yang adil tercermin dalam asas ….
A:) peradilan yang bebas
B:) peradilan yang terbuka
C:) peradilan yang tertutup
D:) peradilan yang keras
JAWAB: A
S:37) Seorang petugas negara yang melanggar hukum dalam ruang lingkup tugasnya akan…
A:) diberhentikan dengan hormat
B:) Langsung dipecat tanpa melalui proses hukum
C:) mendapat keringanan hukuman karena dia petugas negara
D:) dijatuhi hukuman yang lebih berar dari pada orang biasa
JAWAB: A
S:38) Adapun sidang Pertama BPUPKI yang dilaksanakan pada 29 mei sampai 1 Juni 1945 membahas tentang…
A:) Proklamasi
B:) Kemerdekaan
C:) Undang-Undang Dasar
D:) Dasar Negara
JAWAB: D
S:39) Sikap membeli barang sesuai dengan kebutuhan bukan keinginan merupakan sikap yang mencerminkan sila…
A:) Sila Kelima
B:) Sila Keempat
C:) Sila Ketiga
D:) Sila Kedua
JAWAB: A
S:40) Berani mengalah untuk menghindari perselisihan dalam keluarga merupakan sikap yang mencerminkan Pancasila…
A:) Sila Kesatu
B:) Sila Kedua
C:) Sila Ketiga
D:) Sila Keempat
JAWAB: C